Jarak.id
Monday, January 26, 2026
  • Login
  • Pendidikan
  • Olahraga
  • Nasional
  • Kesehatan
  • Hukum
  • Politik
  • Daerah
  • Provinsi Gorontalo
    • Kabupaten Gorontalo
    • Boalemo
    • Bone Bolango
    • Pohuwato
    • Kota Gorontalo
    • Gorontalo Utara
No Result
View All Result
  • Pendidikan
  • Olahraga
  • Nasional
  • Kesehatan
  • Hukum
  • Politik
  • Daerah
  • Provinsi Gorontalo
    • Kabupaten Gorontalo
    • Boalemo
    • Bone Bolango
    • Pohuwato
    • Kota Gorontalo
    • Gorontalo Utara
Jarak.id
No Result
View All Result
Home Berita

Sofyan Puhi Buka Secara Resmi Konferensi Ke XI PGRI Kabupaten Gorontalo

Redaksi Jarak by Redaksi Jarak
June 12, 2025
in Berita, Kabupaten Gorontalo, PEMERINTAH
Reading Time: 1 min read
0 0
A A
0
Bupati Gorontalo Sofyan Puhi

Bupati Gorontalo Sofyan Puhi

0
SHARES
4
VIEWS
Share on FacebookShare on Twitter

Jarak.id GORONTALO __ Bupati Gorontalo, Sofyan Puhi, secara resmi membuka Konferensi XI Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) Kabupaten Gorontalo masa bakti 2025-2030, Rabu (11/06/2025).

Dalam sambutannya, Sofyan menyampaikan apresiasi atas dedikasi para guru sebagai garda terdepan dalam dunia pendidikan di Kabupaten Gorontalo. Ia menegaskan pentingnya kolaborasi antara pemerintah daerah dan PGRI dalam meningkatkan kualitas pendidikan.

“PGRI merupakan mitra strategis pemerintah dalam mewujudkan rencana pembangunan jangka menengah daerah, khususnya dalam menciptakan sumber daya manusia yang unggul dan berdaya saing,” ujar Sofyan.

Ia juga berharap PGRI dapat berperan aktif dalam mensosialisasikan dan mengimplementasikan program-program pendidikan hingga ke tingkat satuan pendidikan. Menurutnya, tantangan zaman seperti digitalisasi dan penerapan Kurikulum Merdeka memerlukan peningkatan kompetensi serta profesionalisme guru secara berkelanjutan.

Sofyan turut mengajak seluruh peserta konferensi untuk menjadikan perbedaan pendapat sebagai dinamika demokrasi yang sehat, bukan sebagai sumber perpecahan. Ia berharap konferensi ini melahirkan pemimpin dan jajaran pengurus PGRI yang solid, visioner, dan mampu menginspirasi anggota.

“Siapa pun yang terpilih nanti adalah putra-putri terbaik PGRI Kabupaten Gorontalo. Mari kita dukung bersama demi kemajuan pendidikan di daerah ini. Jadikan konferensi ini sebagai momentum memperkuat tekad dan komitmen kita sebagai insan pendidik, mendidik dengan jiwa dan hati demi melahirkan generasi emas Gorontalo yang kita cita-citakan,” tutupnya.

RelatedPosts

Pemerintahan Sofyan-Tonny Bakal Bangun Pusat Oleh-oleh Khas Gorontalo

Pemerintahan Sofyan-Tonny Bakal Bangun Pusat Oleh-oleh Khas Gorontalo

December 29, 2025
Bupati Sofyan Puhi Lantik 91 Pejabat Eselon Tiga dan Empat

Bupati Sofyan Puhi Lantik 91 Pejabat Eselon Tiga dan Empat

December 19, 2025
Laga Dramatis, SMA 1 Telaga Angkat Trofi Juara Usai Menang 5–3 Atas SMA 1 Limboto Barat

Laga Dramatis, SMA 1 Telaga Angkat Trofi Juara Usai Menang 5–3 Atas SMA 1 Limboto Barat

December 8, 2025
Kejari Kabupaten Gorontalo Abvianto Syaifulloh Luncurkan Program Layanan Jago Abangku di HUT Ke-352 Kabupaten Gorontalo

Kejari Kabupaten Gorontalo Abvianto Syaifulloh Luncurkan Program Layanan Jago Abangku di HUT Ke-352 Kabupaten Gorontalo

December 5, 2025
Tags: Kabupaten GorontaloPGRI
Previous Post

Potensi Juara Untuk Kelurahan Dutulanaa di Lomba Kelurahan dan Desa Makin Besar

Next Post

Pengukuhan Bunda Literasi Kabupaten Gorontalo, Sofyan Puhi Harap ini Dapat Meningkatkan SDM

Redaksi Jarak

Redaksi Jarak

RelatedPosts

Prestapora 2026 Terus Dimatangkan Panitia
Berita

Prestapora 2026 Terus Dimatangkan Panitia

by Redaksi Jarak
January 14, 2026
0

JARAK.ID, GORONTALO - Menyambut peringatan Hari Pers Nasional (HPN) tahun...

Read more
Pemerintahan Sofyan-Tonny Bakal Bangun Pusat Oleh-oleh Khas Gorontalo

Pemerintahan Sofyan-Tonny Bakal Bangun Pusat Oleh-oleh Khas Gorontalo

December 29, 2025
Rekayasa Lalu Lintas Akan Dilakukan Pada Malam Pergantian Tahun di Limboto

Rekayasa Lalu Lintas Akan Dilakukan Pada Malam Pergantian Tahun di Limboto

December 29, 2025

Bupati Sofyan Puhi Lantik 91 Pejabat Eselon Tiga dan Empat

December 19, 2025

Sinergi Untuk Masa Depan : DLHK Provinsi Gorontalo Gelar Sosialisasi Kebijakan Tata Kelola Hutan dan Pengurangan Emisi

December 17, 2025
Next Post
Pengukuhan Bunda Literasi Kabupaten Gorontalo, Sofyan Puhi Harap ini Dapat Meningkatkan SDM

Pengukuhan Bunda Literasi Kabupaten Gorontalo, Sofyan Puhi Harap ini Dapat Meningkatkan SDM

Giat Sosial HUT Bhayangkara Ke-79, Polsek Bongomeme Salurkan Bantuan 200 Paket Sembako Untuk Korban Banjir

Giat Sosial HUT Bhayangkara Ke-79, Polsek Bongomeme Salurkan Bantuan 200 Paket Sembako Untuk Korban Banjir

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Jarak.id

  • About us
  • Contact Us
  • Disclaimer
  • Pedoman Media Siber
  • Redaksi

No Result
View All Result
  • Pendidikan
  • Olahraga
  • Nasional
  • Kesehatan
  • Hukum
  • Politik
  • Daerah
  • Provinsi Gorontalo
    • Kabupaten Gorontalo
    • Boalemo
    • Bone Bolango
    • Pohuwato
    • Kota Gorontalo
    • Gorontalo Utara

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In
Open chat
Powered by Joinchat
Hello 👋
Ada yang bisa kami bantu, Kak ?