Jarak.id
Wednesday, October 8, 2025
  • Login
  • Pendidikan
  • Olahraga
  • Nasional
  • Kesehatan
  • Hukum
  • Politik
  • Daerah
  • Provinsi Gorontalo
    • Kabupaten Gorontalo
    • Boalemo
    • Bone Bolango
    • Pohuwato
    • Kota Gorontalo
    • Gorontalo Utara
No Result
View All Result
Jarak.id
No Result
View All Result
Home Berita

Dekab Pohuwato Segera Tindaklanjuti Pemberian Obat Kedaluwarsa Kepada Pasien RSBP

admin by admin
February 28, 2022
in Berita, Daerah, Pohuwato, Politik
Reading Time: 1 min read
0 0
A A
0
Foto Nasir Giasi, Istimewa.

Foto Nasir Giasi, Istimewa.

0
SHARES
1
VIEWS
Share on FacebookShare on Twitter

JARAK.ID – Ketua DPRD Kabupaten (Dekab) Pohuwato, Nasir Giasi,  menyampaikan, hingga sampai dengan saat ini pihaknya belum mendapatkan laporan langsung dari masyarakat terkait masalah pemberian obat kedaluwarsa itu. Namun, masalah tersebut sudah diketahuinya lewat pemberitaan dari beberapa media online.

“Jadi kami (DPRD) akan segera menindaklanjuti masalah ini dengan menggelar Rapat Dengar Pendapat (RDP) bersama Direktur dan jajaran RSBP dalam waktu dekat. Memang laporan belum masuk ke DPRD namun kita sudah membaca dibeberapa media online yang telah memberitakan hal itu,” ujar Nasir, saat ditemui oleh awak media.

Selain itu, Dirinya juga mengungkapkan, bahwa dalam rapat tersebut, Pihaknya  mengundang juga Dinas Kesehatan yang bertanggungjawab atas kejadian yang menimpa salah satu warga Desa Palopo itu.

“Kami akan undang  Dinas Kesehatan juga untuk dimintai keterangan seperti apa yang terjadi di lapangan,” ungkapnya.

RelatedPosts

No Content Available

Oleh karena itu, Ia berharap jika ada masyarakat yang mengalami hal yang sama dan ada pengeluhan terkait  masalah pelayanan yang ada di rumah sakit Bumi Panua agar segera melapor ke DPRD Pohuwato.

“Jika ada permasalahan yang dialami oleh masyarakat terkait pelayanan yang ada di rumah sakit tolong langsung laporkan,” tandasnya.

Tags: DPRD KabupatenNasir Giasi
Previous Post

Gandeng LKPP dan KPK, BMKG  Terapkan E-Katalog Untuk Pengadaan Sistem Peringatan Dini

Next Post

Sekjen DPR RI, Indra Iskandar : DPR RI Juga Melaksanakan Politik Diplomasi, Selain Fungsi Legislasi, Pengawasan, dan Penganggaran

admin

admin

RelatedPosts

Bupati Sofyan Ajak Masyarakat Terlibat di Program TMMD Ke- 126
Berita

Bupati Sofyan Ajak Masyarakat Terlibat di Program TMMD Ke- 126

by Redaksi Jarak
October 8, 2025
0

JARAK.ID, GORONTALO - Bupati Gorontalo Sofyan Puhi mengajak masyarakat untuk...

Read more
100 Kader Posyandu Kota Magelang Ikut Pelatihan Bidang Kesehatan 

100 Kader Posyandu Kota Magelang Ikut Pelatihan Bidang Kesehatan 

October 8, 2025
Haris Tome Ajak Anggota DPRD Sama-sama Perjuangkan Nasib Honorer di Pemerintah Pusat

Haris Tome Ajak Anggota DPRD Sama-sama Perjuangkan Nasib Honorer di Pemerintah Pusat

October 8, 2025

Sekda Sugondo Makmur Jelaskan Alasan Skorsing Pembahasan Rancangan KUA DAN PPAS 2026

October 7, 2025

Pemkab Gorontalo Kembali Luncurkan Program BSP dan Lapak ST di Dungaliyo

October 7, 2025
Next Post
Sekjen DPR RI, Indra Iskandar : DPR RI Juga Melaksanakan Politik Diplomasi,  Selain Fungsi Legislasi, Pengawasan, dan Penganggaran

Sekjen DPR RI, Indra Iskandar : DPR RI Juga Melaksanakan Politik Diplomasi, Selain Fungsi Legislasi, Pengawasan, dan Penganggaran

Wabup Gorontalo Resmikan Pasar Bambu Kuning

Wabup Gorontalo Resmikan Pasar Bambu Kuning

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Jarak.id

  • About us
  • Contact Us
  • Disclaimer
  • Pedoman Media Siber
  • Redaksi

No Result
View All Result
  • Pendidikan
  • Olahraga
  • Nasional
  • Kesehatan
  • Hukum
  • Politik
  • Daerah
  • Provinsi Gorontalo
    • Kabupaten Gorontalo
    • Boalemo
    • Bone Bolango
    • Pohuwato
    • Kota Gorontalo
    • Gorontalo Utara

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In
Open chat
Powered by Joinchat
Hello 👋
Ada yang bisa kami bantu, Kak ?